Home » , » Apa Obat Penyakit Kelamin Sifilis?

Apa Obat Penyakit Kelamin Sifilis?

Written By Unknown on Rabu, 07 Mei 2014 | 17.18


obat penyakit kelamin sifilis

Salah satu penyakit menular seksual yang banyak diderita yakni sifilis atau dalam istilah lain disebut si raja singa. Penyakit seksual ini mudah menular pada organ kelamin pria maupun wanita. Lantas, apa obat penyakit kelamin sifilis yang tepat?

Menurut info pada www.aafp.org, obat yang ampuh untuk mengobati penyakit menular seksual sifilis adalah parenteral penicillin G. Pengobatan sifilis dengan menggunakan jenis obat ini bisa dikatakan efektif untuk semua tingkatan sifilis. Baik sifilis primer, sekunder ataupun tersier. Bahkan perenteral penicillin G ini aman bagi wanita hamil.
Penggunaan obat parenteral penicillin baik secara dosis maupun waktu yang dibutuhkan tergantung dari tingkatan sifilis yang dimiliki oleh si penderita. Semakin berat tingkatan sifilis maka sekamin banyak dosis dan waktu yang dibutuhkan untuk sembuh.
Semakin berat tingkatan sifilis yang dimiliki si penderita, maka semakin banyak gejala yang dirasakan. Sifilis yang dapat berdampak buruk pada organ tubuh lannya, seperti jantung.
Perlu kita ketahui, pengobatan sifilis dengan penicillin memiliki efek samping yaitu reaksi Jarisch-Hexheimer yang diikuti dengan gejala sakit kepala. Gejala tersebut akan muncul dalam selang waktu 24 jam setelah pengobatan penicillin. Maka Anda jangan heran jika pengobatan sifilis dengan penicillin disertai dengan terapi antipyretic untuk mengatasi gejala dari efek samping penggunaan penicillin.
Sepertinya sekarang sudah banyak sekali obat sifilis yang terbuat dari bahan-bahan herbal yang berlabel "tanpa efek samping". Ya, sebagaimana kita ketahui bahwa obat herbal pada umumnya aman dan tanpa efek samping, meskipun pada proses penyembuhannya berbeda-beda.
Saran saya, kita harus lebih selektif dalam menggunakan obat yang tepat untuk penyakit kelamin sifilis, gunakan obat yang benar-benar aman dan tidak ada efek samping :)

obat-penyakit-sipilis-dan-kutil-kelamin

Share this article :

+ komentar + 3 komentar

8 Mei 2014 pukul 15.03.00 WIB

semoga informasi ini bermanfaat bagi yang terkena sifilis. apalagi sudah ada produk herbal yang efek sampingnya kecil :)

8 Mei 2014 pukul 19.35.00 WIB

paling gampang sich,,jangan berhubungan seks dengan sembarangan orang, apalagi dengan bukan pasangan yg halal dan resmi......
keep happy blogging always, salam dari Makassar :-)

12 Agustus 2014 pukul 05.38.00 WIB

@Hariyanto WijoyoBetul, setia pada satu pasangan yang sah dapat terhindari dari penyakit jekamin
Salam juga dari Tasikmalaya :)

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2013. Artikel Untuk Dibaca - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger